Asal Mula Nama Nagari Koto Beringin (Dharmasraya)
Dahulu kala sebelum adanya perkampungan, Koto Beringin dipenuhi oleh rimba-rimba. Didalam rimba tersebut ditemui banyak pohon besar terutama pohon beringin. Masyarakat waktu itu hanyalah sebagai petani. Mereka tinggal dipondok-pondok yang dibuatnya untuk menjaga lading mereka itu dari binatang liar. Lading dibudidayakan oleh masyarakat pada waktu itu seperti sayur-sayuran demi untuk kebutuhan hidup sehari-harinya.http://warnetgadis.blogspot.com/
Sebagian
besar masyarakat sudah mulai menjual sayurannya ke orang demi mendapatkan uang.
Beberapa tahun kemudian masyarakat mulai membangun rumah sebagai tempat tinggal
menetapnya dengan menebang pohon-pohon besar tadinya. Mereka saling bekerja
sama dan saling membantu satu sama lain untuk membantu dalam membangun rumah
mereka. Semakin luas mereka menebang pohon beringin untuk dijadikan
perkampungan tersebut. Setelah selesai mereka membangun rumah satu persatu,
mereka mulai mencari nama yang akan dijadikan sebagai nama dari kampung itu. Apda
waktu itu masyarakat bermusyawarah bersama-sama untuk menentukan apa nama yang
akan dibuat utnuk kampung ituhttp://warnetgadis.blogspot.com/
Akhirnya
mereka bermusyawarah pada malam hari. Akhir musyawarah itu smeua masyarakat
sepakat kampung itu diberi nama Koto Beringin karena dilokasi kampung itu banyak
ditemukan beringin besar.
Semenjak
itulah masyarakat member nama nagari itu dengan nama Koto Beringin. Sampai saat
ini nagari Koto Beringin tersebar namanya kemana-mana. Dan sampai saat ini pula
Koto Beringin dikenal sebagai pohon-pohon beringin yang besar. Itulah asal mula
yang nama nagari Koto Beringin.http://warnetgadis.blogspot.com/
UNTUK
VERSI LENGKAP (TULISAN + GAMBAR + EDIT + RAPI)
SILAHKAN
DATANG KE WARNET GADIS.NET
SIMPANG
SMPN 1 SITIUNG, DHARMASRAYA
08777-07-33330
/ 0853-6527-3605
0 Response to "Asal Mula Nama Nagari Koto Beringin (Dharmasraya)"
Posting Komentar